Rapat Koordinasi (Rakor) Gugus Tugas Reforma Agraria (GTRA) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) Tahun 2024 ‘digeber’ di Ballroom Hotel Santika Radial Palembang, Selasa (4/6/2024).
Keprotokolan Kunci Penting Keteraturan dan Kelancaran Tugas Pimpinan
Keprotokolan bukan sekadar tata cara, melainkan kunci penting dalam menjaga keteraturan dan kelancaran tugas pimpinan.
